Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP 2023 Jadi Penebusan Dosa dan Penentuan Nasib Franco Morbidelli

By Wawan Saputra - Senin, 2 Januari 2023 | 09:00 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, ketika berada dalam rangkaian MotoGP Austria 2022 di Red Bull Ring, Spielberg, 19-21 Agustus.
DOK. MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, ketika berada dalam rangkaian MotoGP Austria 2022 di Red Bull Ring, Spielberg, 19-21 Agustus.

BOLASPORT.COM - MotoGP 2023 akan menjadi tahun penebusan dosa sekaligus penentuan nasib bagi Franco Morbidelli apakah masih di Yamaha atau tidak.

Morbidelli mencatatkan hasil mengecewakan pada MotoGP 2022, pasalnya dia tidak mampu berbuat banyak meski mendapatkan dukungan penuh dari Yamaha.

Juara Dunia Moto2 tahun 2017 tersebut, harus mengakhiri musim 2022 dengan menempati peringkat ke-19.

Dari 20 balapan yang dijalaninya selama satu musim, Morbidelli hanya mampu mengumpulkan 42 poin. Pembalap Italia lebih sering berkutat di papan tengah dan bawah.

Penampilannya sangat jauh jika dibandingkan Morbidelli pada tahun 2020, dimana dia berhasil keluar sebagai runner-up juara dunia.

Pengamat MotoGP, Carlo Pernat mengatakan jika Morbidelli kembali menunjukkan performa mengecewakan pada MotoGP 2023 bukan tidak mungkin dia akan didepak dari Yamaha.

Sehingga MotoGP 2023 akan menjadi sangat penting bagi Morbidelli, selain penebusan dosa juga akan jadi tahun penentuan nasibnya.

"MotoGP 2023 akan menjadi tahun yang penting bagi Morbidelli," ucap Pernat dikutip BolaSport.com daro Motorcycle Sport.

Pernat sebenarnya tidak menyangka bahwa Morbidelli bisa tampil mengecewakan pada MotoGP 2022.


REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X