Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tottenham Habiskan 3,2 Triliun buat Belanja Pemain, Antonio Conte: Belum Cukup kalau Ingin Juara!

By Beri Bagja - Selasa, 3 Januari 2023 | 07:45 WIB
Ekspresi pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte.
GLYN KIRK/AFP
Ekspresi pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte.

"Untuk menjadi calon juara yang siap berjuang memenangi sesuatu, Anda harus punya fondasi solid."

"Artinya adalah memiliki 14 atau 15 pemain dengan kualitas baik, dan pemain muda lainnya buat berkembang," imbuhnya, dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

Arahnya sudah jelas. Antonio Conte menilai petinggi Spurs belum cukup mengucurkan dana sebagai modal membentuk skuad mumpuni jika mau bersaing dengan raksasa semodel Manchester City, Man United, bahkan Arsenal.

Padahal, Tottenham sendiri menghabiskan 172 juta pounds atau setara 3,2 triliun rupiah buat merekrut pemain secara permanen musim panas lalu.

Namun, kucuran dana tersebut dinilai Conte belum cukup guna membangun fondasi tim juara yang dia maksud.

Gelandang Aston Villa, Emiliano Buendia, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (1/1/2023).
ADRIAN DENNIS/AFP
Gelandang Aston Villa, Emiliano Buendia, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (1/1/2023).

"Setiap musim, Anda harus membeli dua pemain, masing-masing dengan harga 50 sampai 70 juta pounds. Anda merekrut pemain penting yang bisa meningkatkan kualitas dan level permainan tim," kata eks pelatih Inter Milan.

"Namun, ini proses yang membutuhkan waktu dan kesabaran. Situasinya sangat jelas."

"Saya ingin terus bekerja meningkatkan kualitas klub, menciptakan fondasi solid, dan kemudian mengembangkannya."

"Anda harus tahu ada klub yang bisa menginvestasikan 200 atau 300 juta pounds, dan klub lain yang memiliki kebijakan lain pula."


Editor : Beri Bagja
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X