Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dosa Masa Lalu di Goodison Park Buat Ronaldo Tunda Debut Bersama Al Nassr

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 5 Januari 2023 | 09:20 WIB
Cristiano Ronaldo ikut sesi latihan tim usai perkenalan sebagai pemain Al Nassr di Mrsool Park, Riyadh (3/1/2023).
AFP
Cristiano Ronaldo ikut sesi latihan tim usai perkenalan sebagai pemain Al Nassr di Mrsool Park, Riyadh (3/1/2023).

Peraturan FIFA menyatakan bahwa larangan yang diberlakukan oleh federasi berbeda tetap berlaku meski sang pemain sudah pindah.

Cristiano Ronaldo dalam acara perkenalan sebagai pemain Al Nassr di Mrsool Park, Riyadh (3/1/2023).
FAYEZ NURELDINE/AFP
Cristiano Ronaldo dalam acara perkenalan sebagai pemain Al Nassr di Mrsool Park, Riyadh (3/1/2023).

Pasal 12.1 Peraturan FIFA tentang Status dan Transfer Pemain mengatakan bahwa setiap sanksi disiplin hingga empat pertandingan atau hingga tiga bulan yang telah dikenakan pada seorang pemain oleh asosiasi sebelumnya tetapi belum (sepenuhnya) dilaksanakan pada saat transfer akan diberlakukan oleh asosiasi baru di mana pemain telah terdaftar agar sanksi dapat dijalankan di level domestik.

Dengan kata lain jika Ronaldo pindah dari Manchester United sebelum menyelesaikan dua pertandingan kompetitif tim utama, saldo penangguhan akan berlaku untuk klub baru mana pun yang harus dia ikuti.

Oleh karena itu, hukuman yang terima Ronaldo dari FA tersebut bakal dijalaninya saat berseragam Al Nassr.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - AC Milan dan Juventus Kompak Menang, Inter Milan Beri Noda Hitam Pertama untuk Napoli

Larangan itu juga akan menjadi pukulan telak bagi ribuan penggemar klub baru Ronaldo yang memborong tiket serta mengantre untuk seragam dengan nama dan nomor 7.

Tidak hanya laga melawan Al Ta'ee, Ronaldo juga bakal melewatkan derbi panas Liga Arab Saudi saat Al Nassr bertemu Al Shabab pada Minggu (15/1/2023) pukul 00.30 WIB.

Penyerang asal Portugal itu kemungkinan besar baru debut untuk Al Aalami pada laga kontra Ettifaq, Sabtu (21/1/2023) pukul 22.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136