Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Perlu Beli Penyerang Anyar, AC Milan Mending Pulangkan Murid Zlatan Ibrahimovic ke San Siro

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 6 Januari 2023 | 20:15 WIB
Penyerang AC Milan yang dipinjamkan ke Lecce, Lorenzo Colombo.
TWITTER.COM/MODOCARRERAFTBL
Penyerang AC Milan yang dipinjamkan ke Lecce, Lorenzo Colombo.

Dikutip BolaSport.com dari Football Italia, selama menjalani masa peminjaman, Colombo bermain apik bersama dengan Lecce.

Sejauh ini, Colombo sudah menjalani 15 pertandingan bersama Lecce di berbagai kompetisi.

Dari 15 laga tersebut, penyerang kelahiran 2002 itu telah mencetak lima gol dan dua assist.

Colombo dinilai menjadi calon penyerang hebat di masa depan.

Terlebih lagi, Colombo langsung belajar dari penyerang andalan AC Milan, Zlatan Ibrahimovic, sebelum dipinjamkan ke Lecce.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Gol Kompatriot Cristiano Ronaldo dan Sandro Tonali Bawa AC Milan Menang Tipis atas Salernitana

"Itu adalah pengalaman yang luar biasa dan krusial," kata Colombo.

"Dia pria yang sangat lucu, tetapi pada saat yang sama, dia mampu menjaga tingkat perhatian dan kualitas di ruang ganti tetap tinggi."

"Saya telah belajar bagaimana menjaga setiap detail, berkat dia."

"Dia membuat saya mengerti bahwa setiap hari menentukan pertumbuhan pemain, di dalam dan di luar lapangan. Saya memiliki hubungan yang luar biasa dengannya. Dia juga memberi saya nama panggilan, Hulk," tutur Colombo melanjutkan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136