Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Open 2023 - Membayar Jerih Payah Tim Bulu Tangkis Indonesia yang Potong Libur demi Latihan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 8 Januari 2023 | 18:15 WIB
Pasangan ganda putri, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, saat berada di Bandara International Soekarno-Hatta, Banten,  Minggu (8/1/2022). Apriyani/Fadia akan menghadapi Malaysia Open 2023 dengan membawa harapan bisa mempertahankan gelar juara.
PBSI
Pasangan ganda putri, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, saat berada di Bandara International Soekarno-Hatta, Banten, Minggu (8/1/2022). Apriyani/Fadia akan menghadapi Malaysia Open 2023 dengan membawa harapan bisa mempertahankan gelar juara.

Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie diharapkan bisa kembali tampil menggigit setelah hasil oke dari penampilan terakhir di World Tour Finals 2022.

Semangat juga ditunjukkan Chico Aura Dwi Wardoyo yang tahun lalu menjadi kampiun Malaysia Masters.

Kesempatan pulang kampung ke Papua membantu Chico untuk mengisi ulang tenaga dan pikirannya.

"Kemarin sempat liburan sebentar pulang. Setelah itu, saya kembali fokus berlatih," aku Chico.

"Persiapannya juga cukup. Rasanya tidak sabar untuk segera bertanding."

Malaysia Open 2022 akan berlangsung di Axiata Arena, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 10-15 Januari 2023.

Naik level menjadi turnamen BWF World Tour Super 1000, ajang pembuka tahun ini menyediakan hadiah total 1,25 juta dolar AS atau sekitar 19,5 miliar rupiah.

Baca Juga: Malaysia Open 2023 - Rehan/Lisa Targetkan Tembus Semifinal

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X