Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Coppa Italia - Lewat Duel Sengit 120 Menit, Inter Milan Bekuk Parma dan Melaju ke Perempat Final

By Khasan Rochmad - Rabu, 11 Januari 2023 | 05:40 WIB
Bek Inter Milan, Francesco Acerbi (15), merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Parma pada babak 16 besar Coppa Italia 2022-2023 di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (10/1/2023).
TWITTER.COM/INTER_EN
Bek Inter Milan, Francesco Acerbi (15), merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Parma pada babak 16 besar Coppa Italia 2022-2023 di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (10/1/2023).

Beruntung sepakan kaki kiri Benedyczak yang mengarah ke sisi kanan gawang Inter berhasil ditepis oleh Onana.

Parma menutup babak pertama dengan keunggulan 1-0 atas Inter.

Baca Juga: Berkah Xavi Hernandez di Barcelona: Ousmane Dembele Tak Lagi Ringkih

Memasuki babak kedua, Inter berusaha untuk menyamakan kedudukan, tetapi terus mengalami kebuntuan.

Permainan Inter baru hidup ketika laga berjalan 70 menit setelah memasukkan sejumlah pemain ofensif.

Namun, gol yang ditunggu-tunggu baru datang pada menit ke-88 lewat sepakan Lautaro Martinez.

Bola liar di depan gawang berhasil disambar oleh Martinez dengan sepakan kencang kaki kanannya.

Meski sempat mengenai salah satu pemain Parma, bola tetap mengarah masuk ke sudut kiri atas gawang.

Inter hampir mencetak gol kemenangan lagi dua menit berselang lewat kaki kiri dari Edin Dzeko.

Menerima umpan tarik dari Martinez, Dzeko melesakkan tendangan yang masih bisa ditepis oleh Buffon.


Editor : Beri Bagja
Sumber : SofaScore.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X