Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Transfer Harry Kane ke Real Madrid Terganjal 1 Kendala, Antonio Conte Pegang Peran Utama

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 12 Januari 2023 | 23:45 WIB
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, merayakan gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, Rabu (4/1/2023).
BEN STANSALL/AFP
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, merayakan gol ke gawang Crystal Palace dalam laga Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, Rabu (4/1/2023).

Dengan demikian, posisi penyerang tengah di Real Madrid tentu akan kosong seiring kepergian mantan penyerang Olympique Lyon tersebut.

Harry Kane disebut menjadi target utama Real Madrid untuk menggantikan Benzema.

Akan tetapi, kepastian soal transfer Kane ke Santiago Bernabeu sempat diragukan oleh pakar transfer asal Italia, Fabrizio Romano.

Dilansir BolaSport.com dari Caught Offside, Fabrizio menyebut kalau El Real hingga saat ini belum memulai negosiasi dengan Kane.

Tim asuhan Carlo Ancelotti tersebut masih belum menargetkan kapten timnas Inggris itu untuk menjadi suksesor Benzema.

Selain itu, masa depan Kane di Tottenham Hotspur juga tergantung dengan kondisi kontrak Antonio Conte.

Baca Juga: Dianggap Kepingan Terakhir, Man United Sampai Diminta Bobol Bank demi Rekrut Harry Kane

Ekspresi pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte.
GLYN KIRK/AFP
Ekspresi pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte.

Pasalnya, masa depan Conte di Spurs hingga saat ini masih belum jelas.

Juru taktik asal Italia itu masih belum memastikan apakah dirinya akan tetap melatih Spurs pada musim 2023-2024 mendatang.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Caughtoffside.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil MotoGP 2025 Sudah Tertulis, Luca Marini Respons Banyaknya Ketertartikan Lihat Marc Marquez Juara Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136