Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 2 dan Liga 3 Dihentikan PSSI, Instagram Arema FC Diserang Netizen

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 13 Januari 2023 | 11:00 WIB
Pelatih Arema FC, Javier Roca.
AREMA FC
Pelatih Arema FC, Javier Roca.

Pasalnya, Arema FC dianggap oleh warganet sebagai biang keladi terjadinya keruwetan yang terjadi di sepak bola tanah air saat ini.

Baca Juga: Nadeo Argawinata dan Ilija Spasojevic Dapatkan Perlakuan Khusus Saat Kembali ke Bali United

Warganet juga menyayangkan sikap Arema FC yang enggan bertanggung jawab atas Tragedi Kanjuruhan.

Hal ini merujuk pada peristiwa Tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022 yang menewaskan 135 orang. Kala itu, Arema FC bertindak sebagai tim tuan rumah saat kalah 2-3 dari Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang.

Peristiwa tersebut jadi titik balik yang menentukan nasib dunia persepak bolaan nasional, mulai dari terhentinya Liga 1 selama dua bulan sampai munculnya Kongres Luar Biasa PSSI yang akan dilaksanakan bulan depan.

Bahkan Tragedi Kanjuruhan juga membuat persiapan timnas Indonesia ke Piala AFF 2022 menjadi terganggu, karena para pemain datang ke pemusatan latihan saat kompetisi terhenti.

Selain itu, jauh sebelum Liga 2 dan Liga 3 nasional resmi dibatalkan PSSI, Liga 3 Jawa Timur dan Yogyakarta juga batal digelar karena insiden yang sama.

Baca Juga: Liga 1 2022/2023 Resmi Tanpa Degradasi

Warganet tanah air menyayangkan sikap PSSI yang tidak tegas sama sekali saat memberi sanksi untuk Arema FC, yaitu hanya hukuman laga kandang usiran sejauh 250 kilometer dari Kota Malang selama sisa musim Liga 1 2022/2023.

Warganet tanah air juga menuding adanya peran Iwan Budianto yang merupakan pemilik Arema FC sekaligus Wakil Ketua Umum PSSI dibalik sanksi ringan tersebut.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Tinggalkan Liga Champions, 1 Rekor Messi Dibalap Sahabat Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136