Pria berusia 52 tahun itu dijadwalkan mengembalikan formulir pencalonan Ketua Umum PSSI di Kantor Federasi, GBK Arena, Senayan, Jakarta Pusat, pada Minggu (15/1/2023) pukul 11.00 WIB.
Erick Thohir bukan lah sosok yang baru di dunia sepak bola.
Baca Juga: Park Hang-seo soal Peluang Vietnam Juara Piala AFF 2022: Saya Bukan Guru Matematika
Dia pernah menjabat sebagai Presiden Inter Milan pada 2013.
Nantinya, Erick Thohir akan bersaing dengan, Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, La Nyalla Mattalitti.
La Nyalla Mattalitti sudah mengembalikan berkas pencalonan Ketua Umum PSSI pada Jumat (13/1/2023).
La Nyalla Mattalitti sendiri pernah menduduki jabatan Ketua Umum PSSI pada 2015.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar