“Seri Palembang ini memberikan mereka pengalaman berharga, yang membangun mereka sendiri. Saya bangga sama mereka,” ujarnya, di dampingi kapten tim Rivan Nurmulki.
Pasalnya, Surabaya Samator kurang bertaji pada pekan ketiga setelah menelan dua kekalahan beruntun pada seri Palembang ini.
Baca Juga: Proliga 2023 - Kunci Keberhasilan Bhayangkara Presisi Beri Kekalahan Perdana untuk Jakarta LavAni
Sebelumnya mereka kalah dengan skor 1-3 (21-25, 21-25, 25-19, dan 23-25) saat berhadapan dengan tim bola voli putra Jakarta BNI 46.
Kendati demikian, tim yang sebelumnya bernama Surabaya Samator itu mengakhiri putaran pertama Proliga 2023 finis diperingkat keempat klasemen sementara dengan poin 10.
Sementara itu, Asisten Pelatih Jakarta STIN BIN Agus Jumaedi mengatakan kemenangan hari ini diraih karena anak asuhnya bermain enjoy tanpa beban namun tetap fokus pada defence untuk kemudian menyerang.
"Dukungan dari, ya mungkin ribuan orang fans anak-anak (pemain STIN BIN) di Palembang ini luar biasa sekali, juga membuat mereka semakin percaya diri,” ujarnya.
Baca Juga: Proliga 2023 - Jakarta Pertamina Fastron Sukses Rebut Gelar Juara di Putaran Pertama
iktor Axelsen Pamit Absen dari Indonesia Masters 2023
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Antara.com |
Komentar