Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Proliga 2023 - Tampil Kompak, Jakarta Bhayangkara Presisi Tutup Putaran Pertama dengan Gelar Juara

By Wawan Saputra - Senin, 23 Januari 2023 | 16:00 WIB
Pertandingan antara Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta Bhayangkara Presisi yang digelar di Gedung PSCC, Palembang, Sabtu, 21 Januari 2023
INSTAGRAM.COM/LAVANI.FOREVER
Pertandingan antara Jakarta LavAni Allo Bank dan Jakarta Bhayangkara Presisi yang digelar di Gedung PSCC, Palembang, Sabtu, 21 Januari 2023

Baca Juga: Proliga 2023 - Tutup Putaran I dengan Kekalahan, Rivan Nurmulki Dkk Petik Pelajaran Berharga

"Mentalitas yang baik itulah kunci capaian kami di putaran pertama karena menambah energi, jadi lelah bermain lima set saat berhadapan dengan LavAni kemarin tertutupi," ucap Toiran.

Kemenangan atas Jakarta Pertamina Pertamax berhasil membuat mereka menyamai perolehan poin tim Jakarta LavAni Allo Bank dengan 17 poin.

Namun, tim Jakarta Bhayangkara Presisi lebih baik dalam selisih set rasio kemenangan dibandingkan dengan tim milik Susilo Bambang Yudhoyono tersebut.

Hasilnya anak asuh Toiran berhak menyandang gelar sebagai tim terbaik di putaran pertama Proliga 2023.

Keberhasilan Jakarta Bhayangkara Presisi meraih gelar diakui oleh pihak manajemen karena kekompakan semua elemen mulai dari pemain sampai dukungan dari penggemar.

"Kami patut bersyukur atas keberhasilan menutup putaran pertama sebagai juara," ucap Asisten Manager Jakarta Bhayangkara Presisi Indra Kurniawan.

"Ini buah kekompakan manajemen, pelatih, pemain. Termasuk dukungan fan Bhayangkara Presisi, terima kasih."

Berhasil menjadi yang terbaik pada putaran pertama, manajemen meminta pada para pemain untuk rendah hati.

Pasalnya perjalanan masih panjang karena masih ada putaran kedua yang akan dimulai pada 2 Februari mendatang.

Baca Juga: Proliga 2023 - Jakarta Bhayangkara Presisi Siap Bermain Terbuka Demi Raih Gelar Juara

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : ANTARA News, Proliga.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Dicomeback Persib secara Dramatis, Pelatih Lion City Sailors: Sangat Kejam, Sulit Diterima!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X