Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Tegaskan Pertahankan Shin Tae-yong hingga Akhir, Langsung Pimpin Timnas U-20 Indonesia

By Wila Wildayanti - Rabu, 25 Januari 2023 | 13:15 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dipastikan tetap bertahan menjadi pelatih skuad Garuda hingga kontraknya berakhir.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dipastikan tetap bertahan menjadi pelatih skuad Garuda hingga kontraknya berakhir.

Ia bahkan memastikan Shin Tae-yong tetap akan menjabat sebagai pelatih timnas Indonesia hingga akhir kontraknya kelar.

Seperti diketahui, Shin Tae-yong menandatangani kontrak pada Desember 2019.

Untuk tanda tangan itu dipastikan kontrak Shin dan PSSI bakal berakhir pada Desember 2023.

Baca Juga: 3 Pemain Timnas Malaysia Kalah, Anak Asuh Shin Tae-yong Termahal di Liga Malaysia

Dengan begitu, PSSI memastikan nasib Shin Tae-yong sampai saat ini dipastikan bertahan hingga kontrak berakhir.

”Kontraknya sampai Desember. PSSI masih pertahankan Shin Tae-yong,” kata Yunus Nusi kepada awak media di Hotel Sultan, Selasa (24/1/2023).

Lebih lanjut, Yunus bahkan memastikan mantan pelatih timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2018 itu bakal segera kembali ke Tanah Air.

Setelah kembali dari Negeri Gingseng tersebut, nantinya Shin bakal langsung memimpin latihan timnas U-20 Indonesia.

Menurutnya Shin akan langsung mempersiapkan tim untuk menghadapi Piala Asia U-20 2023.

Untuk itu, Shin Tae-yong direncanakan kembali ke Indonesia pada 1 Februari 2023.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
35
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
35
63
5
Chelsea
35
63
6
Nottingham Forest
35
61
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Brentford
35
52
10
Brighton & Hove Albion
35
52
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
34
75
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
34
61
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
34
57
7
Rayo Vallecano
35
47
8
Celta Vigo
34
46
9
Osasuna
34
44
10
Mallorca
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
35
68
4
Juventus
35
63
5
Roma
35
63
6
Lazio
35
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
35
59
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
A. Marquez Gresini Racing
140
2
M. Marquez Ducati Team
139
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
84
5
F. Di Giannantonio Team VR46
63
6
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
50
7
J. Zarco Team LCR
43
8
A. Ogura Trackhouse Racing Team
37
9
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
36
10
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
33
Close Ads X