"Saya ingin berterima kasih kepada Asnawi karena telah beradaptasi dengan cepat ke ASEAN Quarter untuk pertama kalinya di K League selama dua tahun terakhir."
"Dan yang mengesankan penggemar sepak bola K League dan penggemar Ansan Greeners."
"Sekali lagi terima kasih atas semangat dan dedikasi anda kepada tim di Ansan dan kami akan mendukung masa depan Asnawi," tulis Ansan Greeners.
Lihat postingan ini di Instagram
Baca Juga: Persib Bandung Belum Tentu Terus Berkandang di Stadion Pakansari
Sementara itu, pihak Jeonnam Dragons juga telah mengeluarkan rilis resmi bergabungnya Asnawi.
Melalui akun instagram klub, Jeonnam Dragons memajang foto Asnawi dengan diiringi ucapan selamat datang.
"Selamat datang di JD FC," tulis Jeonnam Dragons.
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Instagram/@ansan_greeners_fc |
Komentar