"Laga PSM lawan Rans nantinya hasil koordinasi Polri diputuskan pertandingan dapat dihadiri penonton," kata Andhiko Wicaksono dilansir BolaSport.com dari laman Tribun Timur.
Baca Juga: Laga Berjalan Sulit, Alfredo Vera Puas dengan Hasil Imbang Persita Vs Persis
Selanjutnya aspek fasilitas stadion saat audit sebelumnya juga menjadi bahan pertimbangan.
Seperti diketahui, pasca Tragedi Kanjuruhan semua venue Liga 1 dilaksanakan audit ulang.
Stadion yang lolo dengan catatan baik maka bisa menggelar pertandingan yang dapat dihadiri penonton.
"Penilaian dari PUPR itu dilihat dari segi arsitektur, kekuatan bangunan, pengelolaannya, dan elektrikalnya, itu masih banyak yang kurang."
"Temuan dari tim audit Mabes Polri yang paling vital adalah jalur keluar masuk pemain dan penonton," tambahnya.
Baca Juga: Persebaya Surabaya Dalam Tren Positif, Pelatih Madura United Beri Pesan Khusus untuk Pemain
Andiko menambahkan jika jalan masuk tersebut menjadi dasar jika penonton yang hadir hanya 50 persen.
Alasan keamanan pemain menjadi prioroitas utama untuk mengambil keputusan ini.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | Tribun Timur |
Komentar