Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Panik Cari Pengganti Eriksen, Man United Sempat Tolak 4 Gelandang

By Sri Mulyati - Rabu, 1 Februari 2023 | 18:15 WIB
Cedera gelandang Manchester United, Christian Eriksen, membuat klubnya panik membeli pengganti meski tetap menolak empat kandidat.
TWITTER.COM/MANUTDTIMESID
Cedera gelandang Manchester United, Christian Eriksen, membuat klubnya panik membeli pengganti meski tetap menolak empat kandidat.

Nama-nama yang ditolak oleh klub yang bermarkas di Stadion Old Trafford tersebut juga tergolong pemain besar.

Mantan gelandang Real Madrid dan Sevilla, Isco, bahkan tidak masuk ke dalam kualifikasi Setan Merah. 

Isco saat ini masih berstatus tanpa klub dan pengalamannya terdahulu tidak cukup untuk membuatnya mendapat pekerjaan baru.

Selain Isco, dua gelandang Atletico Madrid juga harus mendapat penolakan dari Manchester United.

Atletico Madrid sempat menawarkan Saul Niguez yang susah mendapat tempat di tim utama.

Yannick Carrasco juga masuk ke dalam daftar meski ia langsung ditolak oleh Erik ten Hag.

Pelatih asal Belanda tersebut merasa Carrasco bukan termasuk tipe gelandang yang ia butuhkan saat ini.

Baca Juga: Mikel Arteta: Pengalaman Jorginho Bisa Bantu Arsenal Juara Liga Inggris

Terakhir, Lyon juga menawarkan Houssem Aouar yang sempat dirumorkan akan merumput di Liga Inggris.

Aouar akhirnya harus mengurungkan niatnya karena Ten Hag juga menolak menggunakan jasanya.

Saat ini, Ten Hag tengah berambisi untuk mengakhiri paceklik gelar klubnya yang sudah berlangsung selama lima musim.

Cedera Eriksen bisa menandai kemunduran sehingga ia bergerak cepat mencari pengganti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Rekap Hasil China Masters 2024 - Indonesia Diselamatkan Jonatan Christie dan Sabar/Reza ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X