Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengenal Format Akhir Pekan Baru MotoGP 2023 dengan Lomba Sprint

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 3 Februari 2023 | 11:30 WIB
MotoGP akan menyelenggarakan lebih banyak balapan pada musim 2023.
MOTOGP.COM
MotoGP akan menyelenggarakan lebih banyak balapan pada musim 2023.

BOLASPORT.COM - MotoGP 2023 memasuki babak baru dengan kehadiran sprint race alias lomba sprint. Penambahan ini memengaruhi format akhir pekan lomba MotoGP.

Lomba sprint menjadi sorotan jelang bergulirnya MotoGP 2023.

Sebabnya, MotoGP menabrak tradisi 1 balapan di setiap akhir pekan lomba untuk pertama kalinya sejak edisi pertama kejuaraan dunia balap motor pada 1949.

Usulan lomba sprint sendiri muncul dari hasil jajak pendapat penggemar yang diselenggarakan MotoGP pada tahun lalu.

Lebih banyak pertunjukan dan lebih sedikit latihan, kurang lebih demikian konsepnya.

Lomba sprint akan berlangsung pada hari Sabtu. Durasi balapannya adalah setengah dari lomba grand prix pada hari Minggu.

Melihat format akhir pekan baru yang dibagikan di laman MotoGP.com, lomba sprint berlangsung pada Sabtu pukul 15.00 waktu setempat.

Sebagai kompensasi, jumlah sesi latihan bebas di kelas para raja akan berkurang dari 4 menjadi 3. Penamaannya pun berubah.

Dua sesi pertama pada hari Jumat kini hanya disebut dengan practice atau latihan.

Baca Juga: Bangkitkan Nomor 1 di MotoGP Jadi Penghormatan Francesco Bagnaia untuk Para Juara


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Berbagai sumber

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X