Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong: Marselino Seharusnya ke Eropa Usai Piala Dunia U-20 2023, Jangan Sekarang

By Wila Wildayanti - Rabu, 8 Februari 2023 | 18:40 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menilai Marselino Ferdinan seharusnya bisa mendapatkan tim lebih baik apabila bersabar untuk berkarier di Eropa hingga Piala Dunia U-20 2023
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menilai Marselino Ferdinan seharusnya bisa mendapatkan tim lebih baik apabila bersabar untuk berkarier di Eropa hingga Piala Dunia U-20 2023

"Saya akan ceritakan, memang tidak ada laporan detail tentang kontrak Marselino seperti apa," ujar Shin Tae-yong kepada awak media termasuk BolaSport.com di Lapangan C Senayan, Rabu (8/2/2023).

"Saya fokus ke Piala Dunia U-20 tahun ini, jadi mulai dari kemarin memang sengaja menggunakan Marselino dan Ronaldo (Kwateh) di skuad U-23 juga senior karena untuk Piala Dunia U-20," ucapnya.

Baca Juga: Petinggi KMSK Deinze Buka Suara Kapan Marselino Ferdinan Debut di Belgia

Dengan memberi kesempatan bermain untuk Marsel dan Kwateh itu memang tujuannya buat Piala Dunia U-20 2023.

Namun, situasi saat ini membuat pelatih asal Negeri Gingseng tersebut bingung.

Sebab tak ada diskusi ataupun pembicaraan dengan pelatih kepala timnas maupun dengan PSSI.

"Jadi dengan begitu saya ingin buat tim inti untuk skuad Piala Dunia U-20," kata Shin.

"Tapi malah begitu pergi tanpa diskusi dengan pelatih kepala timnas Indonesia dengan saya dan dengan PSSI," lanjutnya.

Lebih lanjut, Shin Tae-yong mengatakan bahwa sebenarnya Marselino Ferdinan apabila bisa menahan diri untuk berkarier di Eropa akan lebih baik.

Menurutnya apabila Marsel bisa bersabar hingga Piala Dunia U-20 2023 pada Mei mendatang.

Pemain berusia 18 tahun itu diyakini bakal bisa mendapat tim lebih baik lagi.


REKOMENDASI HARI INI

Ketua Umum PSSI Erick Thohir Pastikan Mees Hilgers Tak Bisa Main Lawan Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X