Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Alasan PSG Sebaiknya Lepas Lionel Messi, Salah Satunya demi Kylian Mbappe

By Ivan Rahardianto - Kamis, 9 Februari 2023 | 22:00 WIB
Penyerang Paris Saint-Germain, Lionel Messi, diusahakan bakal bertahan setelah Luis Campos intensif menggelar pembicaraan negoisasi perpanjangan kontrak.
TWITTER.COM/DEADLINEDAYLIVE
Penyerang Paris Saint-Germain, Lionel Messi, diusahakan bakal bertahan setelah Luis Campos intensif menggelar pembicaraan negoisasi perpanjangan kontrak.

Dalam laporan Sportskeeda, alur serangan PSG lebih condong dilakukan lewat Messi.

Skema tersebut memaksa Mbappe harus puas menjadi pencetak gol saja.

Padahal, masih banyak yang bisa dia tawarkan dari Mbappe dari "hanya" sekadar mencetak gol.

Di musim 2021-2022, ketika Messi mengalami kesulitan, Mbappe adalah kreator serangan utama PSG.

Pemain PSG, Kylian Mbappe
TWITTER.COM/PSG_INSIDE
Pemain PSG, Kylian Mbappe

Baca Juga: Nominasi Kiper Terbaik FIFA 2023, 2 Bintang Piala Dunia Tantang Mantan Raja

Buktinya, ia mampu membuat 26 assist di semuang ajang kompetitif pada musim 2021-2022.

Angka tersebut turun drastis menjadi 6 assist di musim 2022-2023.

Dengan demikian, andaikata PSG melepas Messi pada musim panas 2023, maka Mbappe otomatis akan menjadi pusat permainan Les Parisiens.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com, transfermerkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Gelagat Megawati Makin Cocok dengan Kapten Red Sparks Usai Merasa Jadi Beban Saat Melawan IBK Altos

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X