Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Arsenal dan Chelsea Gagal Menang, Tottenham Hotspur Remuk Dipermalukan Leicester City

By Khasan Rochmad - Minggu, 12 Februari 2023 | 03:00 WIB
Ekspresi pemain Arsenal, Fabio Vieira dan Oleksandr Zinchenko usai mengalami hasil imbang kontra Brentford pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di Emirates Stadium, Sabtu (11/2/2023).
TWITTER.COM/LIVESCORE
Ekspresi pemain Arsenal, Fabio Vieira dan Oleksandr Zinchenko usai mengalami hasil imbang kontra Brentford pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di Emirates Stadium, Sabtu (11/2/2023).

Di tempat lain, tepatnya di King Power Stadium, Leicester City menghancurkan rival Arsenal, yakni Tottenham Hotspur.

Tak tanggung-tanggung, tim asuhan Antonio Conte babak belur dengan skor telak 1-4.

Spurs sejatinya mendapatkan gol dahulu lewat Rodrigo Bentancur (14'), tetapi Leicester langsung comeback hanya dalam tempo tiga menit.

Gol beruntun dari Nampalys Mendy (23') dan James Maddison (25') membuat Spurs tak berkutik.

Dua gol tambahan diciptakan oleh Kelechi Iheanacho (45+4') dan Harvey Barnes (81').

Gelandang Leicester City, James Maddison, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di King Power Stadium, Sabtu (11/2/2023).
GEOFF CADDICK/AFP
Gelandang Leicester City, James Maddison, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di King Power Stadium, Sabtu (11/2/2023).

Hasil pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 hingga Minggu (12/7/2023) dini hari WIB, dikutip BolaSport.com dari laman resmi Premier League.

  • West Ham United 1-1 Chelsea (Emerson 28'; Joao Felix 16')
  • Arsenal 1-1 Brentford (Leandro Trossard 66; Ivan Toney 74')
  • Crystal Palace 1-1 Brighton & Hove Albion (James Tomskin 69'; Solly March 63')
  • Fulham 2-0 Nottingham Forest (Willian 17', Monor Solomon 88')
  • Leicester City 4-1 Tottenham Hotspur (Nampalys Mendy 23', James Maddison 25', Kelechi Iheanacho 45+4', Harvey Barnes 81'; Rodrigo Bentancur 14')
  • Southampton 1-2 Wolverhampton Wanderers (Carlos Alcaraz 24'; Jan Bednarek 72'-gbd, Joao Gomes 87')
  • Bournemputh 1-1 Newcastle United (Marcos Senesi 30'; Miguel Almiron 45+2')

Klasemen Liga Inggris 2022-2023

Standings provided by Sofascore

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Premierleague.com
REKOMENDASI HARI INI

Kenneth Jonassen Gantikan Hendrawan, Tunggal Putra Malaysia Diharapkan Ikuti Jejak Viktor Axelsen dan Anders Antonsen

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136