Trofi kasta teratas baru menghampiri The Citizens lagi pada musim 2010-2011.
Kehadiran Guardiola seperti mengawali sejarah baru Man City yang jauh lebih besar.
Sejak menangani klub tersebut pada 2016, Guardiola hanya dua kali gagal mempersembahkan gelar Liga Inggris.
Kehadiran pelatih berkepala plontos tersebut menaikkan standar permainan di antara para pesaing.
Menurut sang pelatih, hal tersebut penting dilakukan agar klubnya sejajar dengan para pesaing yang punya modal sejarah.
Jika Man City tidak bekerja keras dua kali lipat, mereka sulit menembus hierarki yang sudah terbentuk lama.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Mirror.co.uk |
Komentar