Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dampak Positif Kepergian Cristiano Ronaldo, Man United Lebih Konsisten dan Marcus Rashford Makin Gacor

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 14 Februari 2023 | 00:21 WIB
Striker Manchester United, Marcus Rashford, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Leeds United pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di Elland Road, Minggu (12/2/2023).
OLI SCARFF/AFP
Striker Manchester United, Marcus Rashford, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Leeds United pada partai pekan ke-23 Liga Inggris 2022-2023 di Elland Road, Minggu (12/2/2023).

Adapun bagi Man United, kemenangan atas Leeds membawa mereka semakin konsisten.

Sejak Piala Dunia 2022 berakhir, The Red Devils hanya menelan 1 kekalahan dari 15 laga di semua ajang.

Satu-satunya kekalahan tersebut didapat Man United dari sang pemuncak klasemen Liga Inggris, Arsenal.

Performa impresif Rashford dan Man United pun menyita perhatian Garth Crooks.

Baca Juga: Manfaatkan Huru-hara Man City, Barcelona Goda Pep Guardiola dan 2 Pemain Hijrah ke Camp Nou

Menurut Crooks, hal itu terjadi berkat keputusan Man United memutus kontrak Cristiano Ronaldo saat jeda Piala Dunia 2022.

Pasalnya, keberadaan CR7 di Man United hanya menjadi penghalang bagi Rashford untuk berkembang.

Selain itu, Crooks juga menganggap Ronaldo membuat kondisi ruang ganti Man United menjadi tidak kondusif karena sikap arogan sang megabintang.

Potret megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Inggris melawan Newcastle United di Stadion Old Trafford, Minggu (16/10/2022).
TWITTER.COM/MANUTD
Potret megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Inggris melawan Newcastle United di Stadion Old Trafford, Minggu (16/10/2022).

"Rashford selalu tampak mengancam melawan Leeds dan dia mendapatkan golnya memanfaatkan umpan silang paling indah dari Shaw untuk mengirimkan sundulan peluru melewati Illan Meslier," kata Crooks seperti dikutip BolaSport.com dari Sportskeeda.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Lengkap UEFA Conference League - Kevin Diks Jadi Pahlawan, Chelsea Susah Payah Kalahkan Tim Papan Bawah Jerman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136