Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Bandung Takluk dari PSM Makassar, Ricky Kambuaya Akui Kecewa

By Wila Wildayanti - Selasa, 14 Februari 2023 | 20:50 WIB
Gelandang Persib Bandung, Ricky Kambuaya (tengah), sedang menguasai bola dalam laga pekan ke-24 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (14/2/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Ricky Kambuaya (tengah), sedang menguasai bola dalam laga pekan ke-24 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (14/2/2023).

Lebih lanjut, Ricky Kambuaya juga bicara terkait banyaknya drama dalam pertandingan melawan PSM tadi.

Seperti diketahui, selama pertandingan berlangsung laga sempat panas karena beberapa pemain PSM sempat terjatuh karena cedera.

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Persib vs PSM - Duet Ciro Alves dan David da Silva Lebih Gacor

Namun, saat pemain PSM terjatuh karena cedera tak bangun-bangun.

Sehingga suporter juga banyak meneriaki pemain PSM.

Menanggapi hal ini, Ricky Kambuaya mengatakan bahwa sebagai pemain profesional kita harus bisa lebih mengendalikan diri.

Sebab bisa jadi hal yang terjadi di lapangan termasuk dari strategi tim lawan.

Dengan situasi ini, Ricky Kambuaya pun berharap semua pemain bisa belajar lagi.

“Sebagai pemain profesional, mungkin itu kembali ke kami saja,” kata Ricky Kambuaya.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - PSM Buat Luis Milla Rasakan Kekalahan Perdana di Persib

“Menurut saya pribadi kondisional, tapi itu mungkin bagian dari strategi mereka,” tuturnya.

“Ini jadi pekerjaan rumah (PR) bagi kami untuk hadapi situasi seperti itu.”

Sementara itu, Persib saat ini menempati posisi ke-3 klasemen sementara Liga 1 dengan mengemas 46 poin.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X