"PFA akan menjadi portofolio baru di Freeport dan akan menjadi sebuah komitmen jangka panjang."
"Kami punya komitmen jangka panjang. Ini proses yang berjalan, belum ada setahun," lanjut Claus."
Baca Juga: Dari 3 Jadi 6 Kota, Papua Football Academy Bidik Pencarian Bakat yang Lebih Luas
"Kita akan melihat PFA ini ada sampai operasi penambangan Freeport selesai."
"PFA akan terus berlanjut entah apakah masih ada PT Freeport Indonesia atau tidak di Papua."
"Banyak program yang kami lakukan itu permanen."
"Biasanya program sosial di tempat lain itu bersifat one time project, kalau di Freeport menjadi long term project."
"Di Freeport, dalam banyak program, kami bahkan berpikir sampai pasca-tambang."
"Kami akan lakukan PFA ini sampai usia tambang selesai," ucap Claus Wamafma lagi.
Bentuk komitmen PT Freeport Indonesia terhadap Papua Football Academy adalah pengembangan ke depannya.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar