Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Dijual, Setan Merah Laris Manis Jadi Rebutan 4 Taipan Terkaya Dunia

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 17 Februari 2023 | 22:15 WIB
Kandang Manchester United, Stadion Old Trafford.
TWITTER.COM/MEAMATHS
Kandang Manchester United, Stadion Old Trafford.

"Sebagai bagian dari proses ini, Dewan akan mempertimbangkan semua alternatif strategis, termasuk investasi baru ke dalam klub, penjualan, atau transaksi lain yang melibatkan Perusahaan."

"Hal ini akan mencakup penilaian terhadap beberapa inisiatif untuk memperkuat klub, termasuk pembangunan kembali stadion dan infrastruktur, serta perluasan operasi komersial klub dalam skala global, masing-masing dalam konteks meningkatkan kesuksesan jangka panjang tim pria, wanita, dan akademi klub, juga membawa manfaat bagi penggemar dan pemangku kepentingan lainnya," begitu pernyataan resmi Man United melanjutkan.

Sejak kabar tersebut beredar, sudah banyak pengusaha yang akan dikabarkan ingin mengakuisisi Man United.

Perusahaan teknologi terbesar di dunia, Apple, hingga situs jual beli ternama asal Amerika Serikat, Amazon, disebut-sebut menjadi dua di antara banyak pihak yang tertarik untuk membeli saham klub peraih 20 gelar Liga Inggris itu.

Akan tetapi, kabar terbaru kembali menyebutkan kalau ada empat taipan terkaya dunia yang saat ini sudah mengajukan tawaran untuk membeli Man United.

Kabar tersebut datang dari media asal Prancis, Foot Mercato, sebagaimana dikutip BolaSport.com.

Baca Juga: Man United Tak Cetak 4 Gol ke Gawang Barcelona, Ten Hag Marah-marah

Orang terkaya kedua di Inggris, Sir Jim Ratcliffe, dikabarkan ingin membeli Manchester United.
TWITTER.COM/UTDRECORD
Orang terkaya kedua di Inggris, Sir Jim Ratcliffe, dikabarkan ingin membeli Manchester United.

Taipan pertama yang tertarik untuk membeli Man United adalah orang terkaya kedua di Inggris, Sir Jim Ratcliffe.

Nama Ratcliffe memang sudah sejak lama masuk dalam bursa calon pemilik baru Setan Merah.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Dailymail.co.uk, Footmercato.net
REKOMENDASI HARI INI

Carlos Pena Puji Keakraban The Jakmania dan Bonek di Laga Persebaya Vs Persija

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X