Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chelsea Sudah Terlambat untuk Lepas Status Medioker Musim Ini

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 17 Februari 2023 | 23:30 WIB
Chelsea tampil bak tanpa gigi di depan gawang lawan meski sudah menghabiskan banyak uang untuk transfer pemain. Pencapaian mereka menjadi bukti.
TWITTER.COM/MOZOFOOTBALL
Chelsea tampil bak tanpa gigi di depan gawang lawan meski sudah menghabiskan banyak uang untuk transfer pemain. Pencapaian mereka menjadi bukti.

“Kami punya banyak pemain baru yang harus dibantu penyesuaian dirinya. Hanya saja hal semacam ini butuh banyak waktu.”

“Tim ini tidak punya waktu yang cukup, tetapi harus mencoba bekerja keras dan memperbaiki situasi.”

Chelsea akan menjalani laga besar dan leg kedua Liga Champions di Stamford Bridge. Di sana kami harus mencoba berbenah.” 

Pemain belakang berusia 26 tahun itu mengacu kepada leg kedua babak 16 besar Liga Champions

Baca Juga: Neymar Tolak 1 Perintah Kylian Mbappe, Hubungan Kedua Pemain Semakin Panas

Bek sayap timnas Inggris, Ben Chilwell, menyebut timnya terlambat jika ingin membenahi penampilan musim ini yang medioker.
TWITTER.COM/HARRYCFC170
Bek sayap timnas Inggris, Ben Chilwell, menyebut timnya terlambat jika ingin membenahi penampilan musim ini yang medioker.

Chelsea akan ganti menjamu Karim Adeyemi dkk. di Stamford Bridge pada Rabu (8/3/2023) pukul 03.00 WIB. 

“Borussia Dortmund memanfaatkan kesempatan yang mereka punya, dan Chelsea tidak. Kekalahan kami adalah hasilnya," tutur Chilwell melanjutkan. 

“Pada fase gugur, kemenangan adalah hal yang terpenting. Kami akan menghadapi pertandingan kedua dengan pikiran positif.” 

“Sebab, kami tahu kami ke kandang Dortmund dan bermain bagus, menebar ancaman, dan menciptakan peluang.” 

“Kalau melihat pemain di tim, Chelsea berharap bisa bermain mengalir, tampil mengesankan, dan mencetak banyak gol.” 

“Semua itu sudah terjadi, terutama pada babak kedua. Hanya saja memang tidak ada tembakan tepat sasaran. Di Stamford Bridge segalanya akan dipertaruhkan,” ujar mantan pemain Leicester City mengakhiri. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Standard.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Menpora Akui Masih Tunggu Berkas Naturalisasi Ole Romeny dari PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136