"Itu tidak akan mudah, karena kompetitornya banyak dan kuat, dimulai dari rekan setim saya, Bagnaia."
"Tapi di MotoGP sulit untuk membuat prediksi. Detail sangat penting, lebih dari yang Anda kira."
"Dan siapa pun yang lebih baik dalam mengatasinya akan memenangkan gelar pada akhirnya," ujar Bastianini menutup.
Baca Juga: Selain Pembalap MotoGP, Kini Aleix Espargaro Punya Pekerjaan Sampingan
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | Corsedimoto.com |