Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengetahui Sejarah Tinju Dunia yang Dimulai di Inggris

By Imadudin Adam - Selasa, 21 Februari 2023 | 19:09 WIB
Tyson Fury (kanan) saat menjotos Deontay Wilder (kiri) ketika melakoni trilogi di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Minggu (10/10/2021).
TWITTER.COM/PREMIERBOXING
Tyson Fury (kanan) saat menjotos Deontay Wilder (kiri) ketika melakoni trilogi di T-Mobile Arena, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Minggu (10/10/2021).

Aturan tersebut mengharuskan pertandingan tinju diadakan di arena terbatas yang disebut ring.

Itu adalah pertama kalinya ring diperkenalkan dan aturan baru sesi istirahat 30 detik juga digunakan.

Serangan melalui tendangan, bantingan, sikut, pencekikan, cakaran, sundulan, dan serangan ke alat kelamin dilarang.

Petinju hanya diperbolehkan memukul dengan kepalan tangan, dengan sasaran kepala atau badan.

Baca Juga: Lee Zii Jia Krisis, Hendrawan Putar Otak Hidupkan Asa Tunggal Putra Malaysia pada All England Open 2023

Tinju profesional modern saat ini didasarkan pada Aturan Marquees of Queensberry, yang merupakan penyempurnaan dari London Prize Ring Riles.

Selain soal ukuran ring standar 6-7 meter, aturan baru ini memperkenalkan putaran dan durasinya.

Jumlah putaran tidak dibatasi, tetapi durasi setiap putaran dibatasi hingga 3 menit. Setiap ronde diberikan jeda 1 menit agar petinju pulih.

The Marqueess of Queensberry Rules juga mengklarifikasi kategori knockdown, hanya ada wasit selain dua petinju di atas ring, penggunaan sarung tinju yang lebih tebal, petinju tidak diperbolehkan memakai sepatu bersol tebal, dan masih banyak lagi.

Aturan-aturan ini bahkan diperbaharui terus dan bertahan sampai sekarang seperti yang kita kenal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : voi.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X