Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Osimhen-Kvaratskhelia Moncer, Presiden Napoli Tegaskan Keduanya Bertahan dan Takkan Dijual

By Khasan Rochmad - Kamis, 23 Februari 2023 | 00:15 WIB
Penyerang Napoli, Khvicha Kvaratskhelia (kiri), merayakan dengan  Victor Osimhen setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Liga Italia 2022-2023 antara Sassuolo vs Napoli pada 18 Februari 2023 di MAPEI Stadium.
MARCO BERTORELLO/AFP
Penyerang Napoli, Khvicha Kvaratskhelia (kiri), merayakan dengan Victor Osimhen setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Liga Italia 2022-2023 antara Sassuolo vs Napoli pada 18 Februari 2023 di MAPEI Stadium.

Skuad asuhan Luciano Spalletti kini memuncaki papan klasemen dengen mengoleksi 62 poin, unggul 15 angka atas Inter Milan di posisi kedua yang mengumpulkan 47 poin.

Nilai pasar kedua pemain pun melambung tinggi lebih dari 100 juta euro atau sekitar Rp1,6 triliun.

Kvaratskhelia juga tak luput dari incaran dari tim elite seperti Real Madrid, Paris Saint-Germain, hingga Bayern Muenchen.

Aurelio De Laurentiis mengungkapkan bahwa keduanya tak bakal dijual meski datang tawaran dengan harga tinggi.

Victor Osimhen dan Khvicha Kvaratskhelia adalah kunci utama bagi Napoli untuk meraih trofi Liga Italia 2022-2023.
TWITTER.COM/SQUAWKA_LIVE
Victor Osimhen dan Khvicha Kvaratskhelia adalah kunci utama bagi Napoli untuk meraih trofi Liga Italia 2022-2023.

Dirinya berharap kedua pemain tersebut bisa bertahan lama di Naples untuk bisa memberikan gelar.

"Saya sudah memprediksi kami akan menjalani musim yang hebat," ujar De Laurentiis, dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Ketika Anda memiliki pemain yang sama untuk waktu yang lama, mereka cenderung kehilangan motivasi."

"Para pemain baru ini telah membuktikan bahwa mereka dapat diandalkan. Hal yang saya sukai adalah bahwa tim ini lebih dari sekadar satu pemain."

Baca Juga: RB Leipzig Vs Manchester City - Kesempatan Erling Haaland Cetak Rekor dan Buat Malu Legenda Man United


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Sempat Terjangkit Virus, Persib Kekeh Boyong David da Silva ke Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136