Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fokus Jaga Jarak di Liga Spanyol, Barcelona Sampai Tak Peduli El Clasico

By Sri Mulyati - Minggu, 26 Februari 2023 | 22:30 WIB
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, memilih menjaga jarak di Liga Spanyol dengan tidak terlalu peduli kepada laga el clasico.
MICHAL CIZEK/AFP
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, memilih menjaga jarak di Liga Spanyol dengan tidak terlalu peduli kepada laga el clasico.

BOLASPORT.COM - Barcelona tidak terlalu peduli dengan laga el clasico melawan rival abadi mereka, Real Madrid, karena ingin fokus menjaga jarak di Liga Spanyol.

Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, menegaskan tentang prioritas yang harus diambil oleh timnya pada musim 2022-2023.

Jadwal padat masih berpeluang mencekik Barcelona meski mereka baru tersingkir dari Liga Europa.

Xavi Hernandez harus merasakan patah hati hingga dua kali karena kegagalan di Liga Champions dan Liga Europa sekaligus.

Akan tetapi, kesempatan untuk Xavi Hernandez masih terbuka lebar hingga akhir musim.

Barcelona masih bertahan di dua kompetisi berbeda, yaitu Liga Spanyol dan Copa del Rey.

Peluang klub berjuluk La Blaugrana untuk meraih tambahan dua trofi juga masih terbuka dengan sangat lebar.

Saat ini, La Blaugrana merupakan penghuni puncak klasemen sementara Liga Spanyol.

Baca Juga: Hasil Liga Italia - Serangan Macet, Inter Milan Takluk dari Tim Papan Tengah

Keunggulan mereka juga diraih dengan meyakinkan berkat jarak tujuh poin yang memisahkan dengan penghuni peringkat kedua, Real Madrid.


REKOMENDASI HARI INI

Marc Klok Optimis Persib Bisa Kalahkan Klub Asnawi Mangkualam demi Tetap Bersaing di ACL 2

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136