Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Asia U-20 2023 - Usai Kalahkan Australia, Pelatih Vietnam Siapkan Taktik Baru Lawan Qatar

By Reno Kusdaroji - Jumat, 3 Maret 2023 | 00:00 WIB
Pelatih timnas u-20 Vietnam, Hoang Anh Tuan (kanan) langsung mengalihkan fokus menghadapi laga Qatar setelah mengalahkan Australia di Piala Asia U-20 2023.
adityafahmi
Pelatih timnas u-20 Vietnam, Hoang Anh Tuan (kanan) langsung mengalihkan fokus menghadapi laga Qatar setelah mengalahkan Australia di Piala Asia U-20 2023.

"Jika kami ingin melangkah lebih jauh, kami harus bermain dengan disiplin dan semangat yang sama seperti ini untuk mendapatkan hasil yang sama melawan Iran dan Qatar," tegasnya.

Adapun soal kemenangan atas timnas u-20 Australia, Hoang Anh Tuan membeberkan rahasia kesuksesan timnya.

"Tim bermain dengan semangat yang hebat dan ini merupakan faktor yang sangat penting dalam pertandingan pembuka," kata Hoang Anh Tuan.

"Kami telah mempelajari permainan Australia dengan cermat dan mengetahui kelemahan dan kekuatan mereka."

"Hari ini saya secara khusus memuji para pemain. Mereka mematuhi taktik dengan sangat baik, sangat disiplin."

"Australia kuat dalam kemampuan mengatur serangan dan mengumpan bola agar pemain jangkung bisa mencetak gol."

"Kami mencoba menutup ruang antar lini, menekan, tidak membiarkan mereka melakukan umpan silang."

"Oleh karena itu, di babak kedua, mereka (Australia) tidak bisa menciptakan ancaman yang nyata di depan gawang kami."

"Selain itu, kami baru saja mendapat pelajaran besar ketika kami kalah dari Dubai City FC. Itu bagus untuk mempersiapkan diri lebih baik di pertandingan hari ini," jelasnya.

Baca Juga: Luis Milla Sebut Laga Tunda Persija Vs Persib Tidak Adil, Singgung Skuad Macan Kemayoran Tidak Siap

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : sports442.com
REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X