Proses naturasilasi yang belum kelar juga menjadi alasan Justin Hubner tak bisa membela timnas U-20 Indonesia di Piala Asia U-20 2023 Uzbekistan.
Tak hanya Justin, dua pemain lainnya juga mengalami hal serupa.
Dua pemain yang dimaksud yakni Ivan Jenner, dan Rafael Struick.
Meski begitu, Zainudin Amali meyakini bahwa ketiga nama di atas dapat tampil di Piala Dunia U-20 2023.
"Belum bisa main."
"Karena proses administrasi."
"InsyaAllah (bisa tampil di Piala Dunia U-20 2023), kan Presiden sudah tanda tangan," tuturnya.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : |
Komentar