Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Kesal Satu Pemain Timnas U-20 Indonesia Dikritik Pemandu Bakat Dinamo Moskow

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 5 Maret 2023 | 11:15 WIB
Gelandang timnas U-20 Indonesia, Arkhan Fikri (kanan), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (17/2/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang timnas U-20 Indonesia, Arkhan Fikri (kanan), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (17/2/2023).

Mendengar pertanyaan itu, Shin Tae-yong mencoba menerima kritikan tersebut.

Namun, pelatih asal Korea Selatan itu menegaskan bahwa gelandang Arema FC tersebut bermain cukup bagus bersama timnas U-20 Indonesia.

"Ya semua orang punya pendapatnya masing-masing," kata Shin Tae-yong.

"Arkhan secara teknik sebenarnya pemain yang bagus," lanjutnya.

Baca Juga: Syarat Timnas U-20 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-20 2023

Lebih lanjut Shin Tae-yong percaya kepada Arkhan Fikri saat timnas U-20 Indonesia berduel melawan Uzbekistan.

Timnas U-20 Indonesia dijadwalkan akan menghadapi laga pamungkas Grup A melawan tuan rumah Uzbekistan di Stadion Istiqlol, Fergana, Selasa (7/3/2023).

Ini menjadi pertandingan yang krusial bagi skuad tim Merah Putih.

Timnas U-20 Indonesia wajib meraih kemenangan atas Uzbekistan demi menjaga asa lolos ke babak delapan besar Piala Asia U-20 2023.

Baca Juga: Catatan Shin Tae-yong di Balik Kemenangan Timnas U-20 Indonesia atas Suriah


REKOMENDASI HARI INI

Pantas Sulit Bersinar di Real Madrid, Kylian Mbappe Dulu Terlalu Dimanjakan di PSG

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136