Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aji Santoso Sebut Pemain Persebaya Surabaya Lupa Taktik Saat Tumbang dari Barito Putera

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 10 Maret 2023 | 10:00 WIB
Suasana pertandingan antara Barito Putera vs Persebaya Surabaya, pada laga pekan ke-29 Liga 1 2022/2023 di Stadion Demang Lehman, Martapura, Kamis (9/3/2023).
PERSEBAYA
Suasana pertandingan antara Barito Putera vs Persebaya Surabaya, pada laga pekan ke-29 Liga 1 2022/2023 di Stadion Demang Lehman, Martapura, Kamis (9/3/2023).

"Tetapi gak tahu saat pertandingan, para pemain lupa atau bagaimana," kata Aji Santoso seusai laga.

Baca Juga: Persebaya Surabaya Bakal Lakukan Rotasi Pemain Saat Hadapi Persib Bandung

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso,  saat menghadiri sesi jumpa pers setelah laga pekan ke-27 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (28/2/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, saat menghadiri sesi jumpa pers setelah laga pekan ke-27 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (28/2/2023).

Kekhawatiran mantan pelatih timnas Indonesia tersebut akhirnya terbukti.

Berawal dari umpan matang yang diberikan oleh Rizky Pora, Renan sukses memaksimalkan dengan sundulan tajam yang langsung menembus gawang

"Padahal dalam latihan sebelum berangkat ke Banjarmasin, di dalam meeting."

"Renan ini memiliki free kick attacking yang bagus dan akhirnya bisa cetak gol," ujarnya.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Kalah dari Barito Putera, Persebaya Puasa Kemenangan

Aji Santoso juga menyoroti proses gol yang diciptakan tim lawan.

Menurutnya, kesalahan di lini pertahanan sukses dimanfaatkan Barito Putera pada laga tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X