Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Musim Belum Berakhir, Antonio Conte Didesak Tinggalkan Tottenham Hotspur

By Sumakwan Wikie Riaja - Selasa, 14 Maret 2023 | 18:30 WIB
Pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte, posisinya terancam tak diperpanjang saat kontraknya habis dan tiga kandidat potensial siap menggantikannya.
BEN STANSALL/AFP
Pelatih Tottenham Hotspur, Antonio Conte, posisinya terancam tak diperpanjang saat kontraknya habis dan tiga kandidat potensial siap menggantikannya.

Para pemain Tottenham Hotspur merayakan gol Oliver Skipp ke gawang Chelsea dalam matchday 25 Liga Inggris 2022-2023 di Tottenham Hotspur Stadium, Minggu (26/2/2023).
JUSTIN TALLIS
Para pemain Tottenham Hotspur merayakan gol Oliver Skipp ke gawang Chelsea dalam matchday 25 Liga Inggris 2022-2023 di Tottenham Hotspur Stadium, Minggu (26/2/2023).

Namun, hal itu dirasa sangat sulit mengingat pesaing Spurs yang semakin menjauh.

Tim London putih kini berada di urutan keempat klasemen dengan 48 poin.

Mereka tertinggal 18 poin dari pemuncak klasemen sementara, Arsenal.

Pasukan Antonio Conte menelan 9 kekalahan dari 27 penampilan.

Baca Juga: Man City Vs RB Leipzig - Pesan Pep Guardiola untuk Kevin De Bruyne

Catatan Antonio Conte itu menjadi sorotan banyak pihak, termasuk Chris Sutton.

Dia bahkan mendesak mantan pelatih Inter Milan itu untuk segera angkat kaki dari Tottenham Hotspur.

"Lebih baik bagi semua pihak jika dia (Antonio Conte) pergi sekarang," kata Chris Sutton, dikutip BolaSport.com dari BBCsport.com.

"Saya pikir dia akan melihat musim ini berakhir, tetapi saya benar-benar bingung dengan apa yang sedang terjadi di Spurs saat ini," ujarnya.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Transfermarkt.co.uk, BBC Sport
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X