Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Liga Inggris Pekan Ini - Tottenham Hotspur Bisa Gusur Man United, Kans Arsenal Menjauh

By Khasan Rochmad - Sabtu, 18 Maret 2023 | 11:15 WIB
Tottenham Hotspur memiliki kesempatan untuk menggusur Manchester United di papan klasemen Liga Inggris 2022-2023.
JUSTIN TALLIS/AFP
Tottenham Hotspur memiliki kesempatan untuk menggusur Manchester United di papan klasemen Liga Inggris 2022-2023.

Sementara itu, keuntungan lain juga didapatkan oleh Arsenal sebagai pemimpin klasemen.

Pasalnya, Manchester City sebagai pesaing terdekatnya juga harus bertanding di babak perempat final Piala FA.

Arsenal sendiri bakal menjamu Crystal Palace di Emirates Stadium, Minggu (19/3/2023) pukul 21.00 WIB.

The Gunners kini mengungguli The Citizens dengan lima poin lebih banyak di klasemen.

Arsenal punya kesempatan untuk menjauh dari kejaran Manchester City di klasemen Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/ARSENAL
Arsenal punya kesempatan untuk menjauh dari kejaran Manchester City di klasemen Liga Inggris 2022-2023.

Potensi untuk menjauh dari kejaran Man City dengan memenangi laga kontra Palace menjadi mungkin bagi Arsenal.

Keunggulan delapan poin akan membuat mereka semakin nyaman di puncak jika bisa meraup kemenangan.

Kesempatan ini tentu tak boleh disia-siakan oleh The Gunners untuk tetap berada di jalur juara.

Pasalnya, Liga Inggris akan menjadi satu-satunya peluang Bukayo Saka cs. untuk merengkuh titel juara.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Perempat Final Liga Champions 2022-2023


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Premierleague.com
REKOMENDASI HARI INI

Maarten Paes Hanya Butuh 3 Hari Belajar Indonesia Raya, Paling Keras Teriak Saat Timnas Indonesia Vs China

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136