Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Final All England Open 2023 - 43 Menit Derbi Korea, Kim/Kong Raih Gelar Juara

By Muhamad Husein - Minggu, 19 Maret 2023 | 17:57 WIB
Ganda putri Korea Selatan, Kim So-yeong/Kong Hee-yong keluar sebagai juara All England Open 2023, Minggu (19/3/2023)
BADMINTON INDONESIA
Ganda putri Korea Selatan, Kim So-yeong/Kong Hee-yong keluar sebagai juara All England Open 2023, Minggu (19/3/2023)

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putri Korea Selatan, Kim So-yeong/Kong Hee-yong sukses keluar sebagai juara All England Open 2023.

Kim/Kong keluar sebagai juara seusai keluar sebagai pemenang di final All England Open 2023 usai tampil apik di laga final, Minggu (19/3/2023)

Gelar itu diraih ganda putri peringkat keenam dunia tersebut usai menundukkan rekan senegara Baek Ha-na/Lee So-hee di Utilita Arena, Birmingham, Inggris.

Bertanding dalam tempo 43 menit, Kim/Kong menang dua gim langsung 21-5, 21-12

 

Baca Juga: All England Open 2023 - Ahsan/Hendra, Wakil China yang Coba Ulur Waktu, dan Final pada 3 Turnamen Bergengsi

Jalannya pertandingan

Pada awal gim pertama kedua pasangan bisa mencetak angka dan membawa skor menjadi imbang 1-1.

Kim/Kong lalu merebut keunggulan setelah mencetak poin beruntun meninggalkan Baek/Lee hingga skor mencapai 8-1.

Baek/Lee juga mulai mengejar mencetak dua poin untuk mengejar ketinggalan dari Kim/Kong.

Kendati begitu, Kim/Kong bisa membalas dan melesat lagi dan meraih keunggulan di interval gim pertama 11-3.

Setelah istirahat Baek/Lee mulai memberikan perlawanan dan mencetak poin mengejar Kim/Kong lagi.

Kim/Kong berhasil membalas dan melebarkan jarak lagi. Kali ini Bae/Lee tak mampu menambah poin.

Dari sini Kim/Kong mencetak poin tak henti-henti dan melaju hingga memenangkan gim pertama dengan skor 21-5.

Baca Juga: All England Open 2023 - Kekalahan Akane Yamaguchi Tandai Semua Juara Bertahan Keok

Masuk gim kedua, Kim/Kong langsung merebut keunggulan dengan mencetak tiga poin beruntun.

Baek/Lee masih belum dapat mencetak poin dan malah terus ditinggal dari Kim/Kong yang semakin melesat hingga skor 8-0.

Kim/Kong yang tak terbendung akhirnya melesat lagi dan memberikan Baek/Lee mendapat satu poin pada interval gim pertama dengan skor 11-1.

Pascajeda Baek/Lee menahan keunggulan dari Kim/Kong yang sempat mencetak dua poin tambahan.

Mereka kini mulai mengejar ketinggalan dengan mencetak empat poin beruntun menjadikan skor 13-5.

Kim/Kong berupaya menjauh lagi dengan mencetak poin tambahan, namun Baek/Lee bisa membalasnya.

Upaya Baek/Lee mengejar belum bisa mendekati karena Kim/Kong juga bisa membalas poin untuk melebarkan jarak lagi.

Kim/Kong akhirnya melesat lagi hingga mencapai match point dengan jarak keunggulan sembilan poin pada 20-11.

Baek/Lee menambah satu poin lagi, namun Kim/Kong bisa membalas dan menutup gim kedua 21-12.

Baca Juga: All England Open 2023 - Dikandaskan Leo/Daniel, Chia/Soh Disarankan Ubah Gaya Permainan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dikritik Pemain Jepang, Kemenpora Cari Solusi Tingkatkan Kualitas Rumput SUGBK Sebelum Timnas Indonesia Main

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136