Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wajah Cerah Lionel Messi di Timnas Argentina, Pengungsian dari Badai di PSG

By Beri Bagja - Selasa, 21 Maret 2023 | 10:30 WIB
Lionel Messi (kanan) menjalani sesi latihan timnas Argentina (20/3/2023) dengan ceria setelah sederet kejadian buruk di PSG.
OLE.COM.AR
Lionel Messi (kanan) menjalani sesi latihan timnas Argentina (20/3/2023) dengan ceria setelah sederet kejadian buruk di PSG.

Kelihatannya eks bintang Barcelona ini menjadikan reuni tim nasional sebagai momen melupakan badai masalah yang melanda di PSG.

Terbaru, Messi mendapatkan cemoohan dari pendukung klubnya sendiri ketika Paris menjamu Rennes dalam lanjutan Liga Prancis (19/3/2023).

Lionel Messi dilanda banyak problem di PSG dan menjadikan agenda di timnas Argentina dua pekan ke depan sebagai pelarian masalah tersebut.
FRANCK FIFE/AFP
Lionel Messi dilanda banyak problem di PSG dan menjadikan agenda di timnas Argentina dua pekan ke depan sebagai pelarian masalah tersebut.

Pasukan elite ibu kota Prancis takluk 0-2 dalam pertandingan tersebut.

Sebelumnya, Messi juga dalam sorotan tajam karena gagal membawa PSG lolos ke perempat final Liga Champions akibat didepak Bayern Muenchen.

Apalagi masa depannya di Paris juga tak menentu.

Kontrak Messi bersama Les Parisiens akan habis akhir musim ini.

Sementara itu, diskusi mengenai perpanjangan kerja sama masih terkatung-katung dan belum menemui titik pasti.

Baca Juga: Lionel Messi Jadi Sasaran Cemooh Suporter PSG, Christophe Galtier Pasang Badan 

Bersama PSG, catatan Messi musim ini adalah 18 gol dan 17 assist dari 32 partai lintas kompetisi.

Dalam dua pekan ke depan, ia akan kembali memimpin timnas Argentina pada agenda laga internasional.

Pasukan Lionel Scaloni menjalani partai uji coba melawan Panama (23/3/2023) dan rival yang dikalahkan timnas Indonesia pada FIFA Matchday September lalu, Curacao (28/3/2023).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Leo Messi (@leomessi)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Ole.com.ar
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Pemain Abroad - 2 Pilar Timnas Indonesia Pulih dari Cedera, Bawa Timnya Berjaya di Eropa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136