Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Riko Simanjuntak Tak Gentar Meski Burundi Banyak Diperkuat Pemain yang Merumput Eropa

By Wila Wildayanti - Selasa, 21 Maret 2023 | 17:15 WIB
Pemain timnas Indonesia, Riko Simanjuntak, sedang menggiring bola dalam sesi latihan di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain timnas Indonesia, Riko Simanjuntak, sedang menggiring bola dalam sesi latihan di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

Riko sendiri mengaku akan memanfaatkan pertandingan melawan Burundi ini sebagai ajang uji coba yang bagus.

Baca Juga: Bukan Khianati Sikap, Egy Maulana Vikri Klarifikasi Alasan Dewa United Memainkannya Usai Dicoret dari Timnas Indonesia

Dengan adanya tujuh pemain yang berkarier di Eropa, tentu saja pemain-pemain Burundi memiliki kemampuan yang bagus.

Saat ini tercatat sebanyak tuju pemain Burundi yang bermain di Eropa.

Pemain tersebut yakni Christophe Nduwarugira (Academico Viseu), Frederic Nsabiyumva (Vasteras), Youssouf Ndayishimiye (Nice).

Serta Marco Weymans (Beerschot), Jospin Nshimirimana (Yeni Malatyaspor), Mohamed Amissi (Roda JC), dan Saido Berahino (AEL Limassol)

Ketujuh pemain yang bermain di Eropa itu berpeluang besar menjadi pemain andalan dari pelatih Etienne Ndayiragije.

Baca Juga: Pemanggilan Riko Simanjuntak Menjelaskan Alasan Shin Tae-yong Panggil Stefano Lilipaly Gantikan Egy

Sementara itu, timnas Indonesia juga dipastikan bakal diperkuat oleh pemain-pemain andalan Shin Tae-yong.

Termasuk pemain keturunan yang telah dinaturalisasi yakni Jordi Amat dan Shayne Pattynama.

Selain itu, untuk pemain yang berkarier di luar negeri seperti Saddil Ramdani, Elkan Baggott, hingga Pratama Arhan juga bakal bergabung ke timnas Indonesia.

Mereka bakal menambah kekuatan timnas Indonesia untuk menghadapi Burundi nantinya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Siap Mendunia, Erspo Punya Cara untuk Jangkau Suporter Dapatkan Jersey Jay Idzes dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136