Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aaron Ramsdale Puji Mikel Arteta yang Membuat Arsenal Bersinar

By Sumakwan Wikie Riaja - Rabu, 22 Maret 2023 | 21:30 WIB
Aaron Ramsdale memuji kinerja Mikel Arteta yang berhasil membawa Arsenal memuncaki klasemen Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/SURELYARSENAL
Aaron Ramsdale memuji kinerja Mikel Arteta yang berhasil membawa Arsenal memuncaki klasemen Liga Inggris 2022-2023.

Kiper berkebangsaan Inggris itu memuji Arteta atas intensitasnya sebagai bos Arsenal yang telah membangun hubungan kuat di dalam tim.

"Dia hebat, sangat hebat," kata Aaron Ramsdale, dikutip BolaSport.com dari Dailymail.co.uk.

“Dia mencintai sepak bola, Arsenal dan mengembangkan pemain muda berbakat.”

Aaron Ramsdale menyoroti beberapa kegiatan yang telah diterapkan juru taktik asal Spanyol itu.

Terutama dalan hal membangun kekompakan skuadnya.

Baca Juga: Giliran Pemain Spurs yang Berbalik Menyerang Antonio Conte usai Sempat Naik Pitam

Salah satunya dengan melakukan serangkaian permainan kecil sesudah dan sebelum laga.

Hal itu membuat armada Arsenal semakin kompak dalam pertandingan.

“Dia hadir dengan hal-hal yang akan membuat kita maju," ujarnya.

"Kami bermain gim di hotel untuk membuat otak bekerja."


Editor : Beri Bagja
Sumber : Dailymail.co.uk
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X