Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terlalu Cinta dengan Real Madrid, Luka Modric Tolak Kesempatan Setim dengan Cristiano Ronaldo

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 25 Maret 2023 | 10:30 WIB
Luka Modric menolak kesempatan untuk setim dengan Cristiano Ronaldo di Al Nassr karena terlalu cinta dengan Real Madrid.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Luka Modric menolak kesempatan untuk setim dengan Cristiano Ronaldo di Al Nassr karena terlalu cinta dengan Real Madrid.

"Di Arab Saudi, mereka menginginkan Luka Modric. Ketertarikan tersebut benar adanya. Namun, Luka Modric menunggu Real Madrid dan memberi mereka seluruh prioritasnya," ujar Fabrizio Romano.

Modric sendiri memang sudah menanggapi rumor soal dirinya yang diincar oleh Al Nassr.

Gelandang berusia 37 tahun tersebut berharap dan masih sangat ingin bermain untuk Real Madrid.

Bahkan, Modric yakin bahwa dirinya akan tetap bertahan di Los Blancos pada musim 2023-2024.

Luka Modric masih berharap untuk terus bermain bersama Real Madrid.
TWITTER.COM/MADRIDXTRA
Luka Modric masih berharap untuk terus bermain bersama Real Madrid.

"Saya tahu apa yang saya inginkan, saya ingin bertahan di Real Madrid. Saya percaya dan berharap itu akan terjadi," kata Modric.

Baca Juga: Man United Terancam Kehilangan Marcus Rashford karena Aturan Ronaldo, PSG dan Real Madrid Siap Siaga

"Sisanya hanya asumsi dan rumor. Saya ulangi untuk yang ke-100 kalinya, saya berharap dan percaya saya akan bertahan di Real Madrid," tutur Modric melanjutkan.

Dengan pernyataan itu, Modric menolak untuk setim lagi dengan mantan rekannya di Real Madrid, Cristiano Ronaldo.

Modric memang sempat merasakan satu tim dengan Ronaldo pada medio 2012 hingga 2018.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Twitter.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

Laga Ujicoba Timnas Indonesia Vs Bali United Masih Belum Pasti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X