Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Portugal 2023 - Pol Espargaro Alami Crash Horor, Para Pembalap Pertanyakan Keamanan Sirkuit

By Muhamad Husein - Sabtu, 25 Maret 2023 | 16:30 WIB
Pembalap anyar tim GASGAS Factory Racing Tech3, Pol Espargaro pada sesi foto tim
MOTOGP.COM
Pembalap anyar tim GASGAS Factory Racing Tech3, Pol Espargaro pada sesi foto tim

BOLASPORT.COM - Para pembalap MotoGP menuntut pengelola Sirkuit Algarve, Portugal untuk memperhatikan sisi keamanan seusai kecelakaan hebat yang menimpa Pol Espargaro (Tech3 GASGAS).

Pol Espargaro mendapatkan kecelakaan pada sesi latihan dua (practice 2) MotoGP Portugal 2023 di Sirkuit Algarve, Portimao, Jumat (24/3/2023).

Pembalap asal Spanyol itu mengalami masalah teknis sebelum akhirnya terseret di aspal saat memasuki Tikungan 10.

Bukan hanya itu saja, Espargaro juga terpental bersama motornya saat memasuki area gravel hingga menabrak pagar pembatas.

Kecelakaan yang terjadi langsung direspons cepat oleh petugas kesehatan untuk membawa Espargaro ke rumah sakit setempat.

Dalam kabar terbarunya, pembalap bernomor 44 itu dinyatakan baik-baik saja secara neurologis namun terdapat cedera memar di bagian paru-paru.

Insiden tersebut menambah daftar panjang kecelakaan hebat yang pernah terjadi di Sirkuit Algarve.

Terakhir, Jorge Martin (Prima Pramac Racing) juga mendapatkan cedera serius pada 2021 lalu.

Selain itu pada tes pramusim pertengahan Maret ini, Fabio Di Giannantonio (Gresini Racing) juga mendapatkan cedera.

Baca Juga: MotoGP Portugal 2023 - Pol Espargaro Cedera Parah, Aleix Cemas, Bagnaia Salahkan Kerikil


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motorsport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tampil Apik sebagai Bek Sayap Kanan, Penerus Toni Kroos di Real Madrid bakal Kembali Jalankan Peran Serupa Lawan Liverpool

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136