Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Fakta MotoGP Argentina 2023 - Kemenangan Debut Tim Rossi dan Kembalinya Catatan Langka

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 3 April 2023 | 09:06 WIB
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Santiago, Argentina, 2 April 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Santiago, Argentina, 2 April 2023.

"Feeling-nya luar biasa. Saya mulai percaya lagi dan berpikir bahwa saya bisa melakukannya," ujar Bezzecchi.

Baca Juga: Klasemen MotoGP 2023 Usai Balapan MotoGP Argentina - Bezzecchi Geser Bagnaia di Puncak

"Saya menikmati lombanya dan sangat, sangat, fokus. Semuanya berjalan dengan baik. Ini perjalanan yang panjang."

3. Kemenangan Perdana Tim Rossi

Ini bukan hanya kemenangan perdana bagi Bezzecchi tetapi juga kemenangan perdana bagi tim VR46 di kelas para raja dan Ducati di Sirkuit Termas de Rio Hondo.

Mengenai VR46, tim bentukan legenda balap, Valentino Rossi, sudah tampil menjanjikan sejak penampilan perdana tahun lalu.

Dalam debutnya, tim satelit Ducati ini mencetak podium pertama dan pole position pertama melalui Bezzecchi. Luca Marini juga tampil oke dengan konsistensinya.

Catatan kemenangan ini makin menarik karena The Doctor masih memegang rekor lap tercepat terbanyak pada balapan MotoGP Argentina.

Seperti halnya ketika Rossi merayakan kemenangannya dengan mengenakan jersey tim nasional sepak bola Argentina, Bezzecchi melakukan hal yang sama.

Bedanya penghormatannya bukan untuk Diego Maradona tetapi Lionel Messi. "Messi adalah GOAT seperti halnya Vale (Rossi) di dunia motor," ujarnya.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X