Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dilema Barcelona di Bursa Transfer: Ingin Tingkatkan Kualitas tapi Terkendala Finansial

By Khasan Rochmad - Senin, 3 April 2023 | 17:45 WIB
Barcelona mengalami dilema, di mana mereka ingin meningkatkan tim dan mengumpulkan dana dalam jumlah yang signifikan pada saat yang bersamaan pada bursa transfer musim panas 2023.
PAU BARRENA/AFP
Barcelona mengalami dilema, di mana mereka ingin meningkatkan tim dan mengumpulkan dana dalam jumlah yang signifikan pada saat yang bersamaan pada bursa transfer musim panas 2023.

Salah satunya adalah dengan menjual beberapa pemain depannya yang masih bernilai mahal.

Robert Lewandowski sebagai salah satu pemain yang paling moncer tentu bukan menjadi tumbal.

Korban yang diprediksi akan dijual oleh Barcelona di musim panas 2023 adalah Ferran Torres dan Raphinha.

Keduanya memang tampil baik, tetapi tak selalu menunjukkan hal tersebut pada setiap pertandingan.

Ferran Torres dan Raphinha bisa menjadi salah satu pemain yang dijual di bursa transfer musim panas 2023.
TWITTER.COM/SIR_KENMAHAAL
Ferran Torres dan Raphinha bisa menjadi salah satu pemain yang dijual di bursa transfer musim panas 2023.

Baca Juga: Abaikan Kandidat Lain, Chelsea Dekati Julian Nagelsmann Lebih Awal

Bagi Ferran Torres, pemain berusia 23 tahun ini belum bisa menunjukkan performa konsisten.

Sejak datang dari Manchester City pada awal tahun 2022 lalu, harga 55 juta euro atau Rp892 miliar belum bisa menjadi bukti kematangannya.

Torres baru bisa nyetel di skuad Barcelona pada beberapa pertandingan terakhir setelah berjuang atas kebugarannya.

Barcelona diyakini masih percaya pada potensi Torres dan berniat untuk mempertahankannya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-espana.net
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X