Selain itu, Lampard juga dinilai bisa meredam suara para suporter yang belakangan kecewa karena performa buruk tim di bawah asuhan Potter.
Baca Juga: 3 Tim Liga Inggris Berebut Eks Murid Shin Tae-yong, Napoli Wajib Waspada
Keadaan tersebut bisa diatasi oleh Lampard dengan kehadirannya sebagai pelatih sementara.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Dailymail.co.uk |
Komentar