Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Americas 2023 - Mencari Lap Sempurna ala Marco Bezzecchi

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 10 April 2023 | 17:00 WIB
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Santiago, Argentina, 2 April 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Santiago, Argentina, 2 April 2023.

"Kita akan pergi ke Austin yang biasanya sangat sulit dan di mana Marc [Marquez] tidak terkalahkan," ujarnya, dilansir dari Crash.net.

Bukan berarti Bezzecchi tidak punya peluang.

Pembalap berusia 24 tahun tersebut boleh mengharapkan performa kuat dari Ducati sebagaimana yang terjadi musim lalu.

Tahun lalu Ducati mendominasi dengan menempatkan pembalap mereka di lima posisi teratas kualifikasi.

Adapun saat balapan mereka hampir sapu bersih podium dengan Enea Bastianini (Gresini) finis pertama dan Jack Miller (Ducati) finis ketiga.

COTA memang memuat beberapa titik akselerasi setelah tikungan tajam yang menjadi kekuatan Ducati Desmosedici GP.

Selain itu ada dua kualitas Bezzecchi yang memungkinkannya untuk tampil lebih baik pada akhir pekan ini.

Sebagaimana dikatakan kepala kru Bezzecchi, Matteo Flamigni, dalam interviu dengan GPOne, Bezzecchi cepat dalam mempelajari hal-hal baru.

Di samping itu, Bezzecchi juga punya semangat untuk selalu meningkatkan catatan waktunya melalui data telemetri, seperti Valentino Rossi.

Baca Juga: Pengakuan dari Penemu Bakat Rossi dan Anekdot yang Satukan Bezzecchi dengan The Doctor


REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X