Mantan pemain Borussia Dortmund itu juga sukses mengemas 10 gol di ajang Liga Champions musim ini.
Tuchel mengaku bahwa hal tersebut akan menjadi upaya besar tim untuk menjaga lini pertahanan agar Halaand tidak bergerak bebas.
Salah satunya yakni meningkatkan kualitas permainan tim.
Baca Juga: Diajak Ribut Granit Xhaka, Trent Alexander-Arnold: Tidak Ada yang Salah dengan Itu
"Sangat mengesankan dan luar biasa jika Anda melihatnya secara fisik, dan nafsu golnya," kata Thomas Tuchel, dikutip BolaSport.com dari Goal.com.
"Profil Haaland sangat unik, Manchester City menambahkannya ke dalam grup ini."
"Ia memberi mereka sesuatu yang belum dimiliki dalam beberapa tahun terakhir."
"Sulit untuk menghalaunya, tetapi kami harus melakukannya sebagai tim."
"Kami perlu berada di atas level permainan kami," tambah Tuchel.
Sementara itu, bek FC Hollywood, Matthijs de Ligt juga menyoroti sosok Erling Haaland.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Transfermarkt.co.uk, Goal International |
Komentar