Baca Juga: Persib Harus Pertahankan Luis Milla Bila Ingin Juara Musim Depan
"Setelah mereka datang, kami akan fokus dengan semua pemain yang kami panggil," ucap Indra Sjafri.
Timnas U-22 Indonesia tergabung ke dalam Grup A pada SEA Games 2023.
Mereka akan bertarung melawan Kamboja, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste.
Adapun SEA Games 2023 akan digelar di Kamboja pada 5-17 Mei 2023.
Namun untuk pertandingan sepak bola akan dimulai terlebih dahulu pada 29 April 2023.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar