Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bicara Nasib Shin Tae-yong, Erick Thohir Baru akan Pelajari Isi Kontraknya

By Wila Wildayanti - Jumat, 14 April 2023 | 07:00 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlatih di Stadion JIS (Jakarta International Stadium), Jakarta Utara, Senin (27/3/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (tengah), sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlatih di Stadion JIS (Jakarta International Stadium), Jakarta Utara, Senin (27/3/2023) malam.

Pria yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN itu mengatakan bahwa kontrak Shin Tae-yong memang bakal selesai pada akhir tahun ini.

Baca Juga: Kenapa Shin Tae-yong Tak Bisa Sesukses Park Hang-seo di Asia Tenggara?

Untuk itu, PSSI akan mengulas kontrak Shin dalam waktu dekat guna memutuskan apakah dia bakal diperpanjang atau tidak.

“Yang pasti pertemuan itu akan ada, saya dengan Coach Shin. Tetapi bukan minggu ini, minggu depan,” ujar Erick Thohir kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta.

“Nanti baru kita lihat. Saya mau pelajari kontraknya,” lanjutnya.

Mantan Presiden Inter Milan itu dengan mengejutkan bilang bahwa dia belum mempelajari kontrak Shin Tae-yong.

Oleh karena itu, dalam waktu dekat mantan Ketua KOI itu akan mengulas isi kontrak pelatih asal Negeri Ginseng tersebut.

“Saya selama ini belum pegang kontraknya. Gajinya berapa, kontraknya berapa, saya tidak pernah baca,” ucap Erick.

Lebih lanjut, Erick mengatakan bahwa review kontrak Shin memang perlu dilakukan oleh PSSI.

Pasalnya, tujuan utama sang pelatih yakni Piala Dunia U-20 2023 tak jadi digelar.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X