Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Semifinal Liga Champions dan Hasil Lengkap, Derbi Milan Main Belakangan

By Beri Bagja - Kamis, 20 April 2023 | 11:15 WIB
Javier Zanetti (kanan) berebut bola dengan Kakha Kaladze dalam duel Inter Milan vs AC Milan di semifinal Liga Champions (7/5/2003). Derbi Milan kembali mentas di semifinal setelah 20 tahun.
GABRIEL BOUYS/AFP
Javier Zanetti (kanan) berebut bola dengan Kakha Kaladze dalam duel Inter Milan vs AC Milan di semifinal Liga Champions (7/5/2003). Derbi Milan kembali mentas di semifinal setelah 20 tahun.

Publik Italia menjulukinya Euroderby karena terjadi di level elite Eropa.

Sebelum ini, semifinal Liga Champions terakhir kali mementaskan Derbi Milan pada 2003.

Rossoneri maju ke final berkat agresivitas gol tandang dalam dua leg sengit yang berakhir seri (0-0, 1-1).

Adapun satu partai lain mempertemukan Manchester City dengan juara bertahan Real Madrid.

Selebrasi striker Manchester City, Erling Haaland, setelah mencetak gol ke gawang Bayern Muenchen dalam laga leg kedua babak perempat final Liga Champions, Rabu (19/4/2023) di Allianz Arena.
CHRISTOF STACHE/AFP
Selebrasi striker Manchester City, Erling Haaland, setelah mencetak gol ke gawang Bayern Muenchen dalam laga leg kedua babak perempat final Liga Champions, Rabu (19/4/2023) di Allianz Arena.

Bentrokan tersebut masih segar dalam ingatan karena merupakan ulangan semifinal Liga Champions 2021-2022.

Tahun lalu Man City menang 4-3 atas Madrid di leg pertama, lalu dibalas secara tragis pada bentrokan kedua di markas Los Blancos.

Baca Juga: Hasil Liga Champions - Penalti Ngawur, Erling Haaland Tetap Cetak Gol, Man City ke Semifinal

Armada Carlo Ancelotti menang 3-1 melalui babak tambahan waktu, di mana semua gol mereka tercipta pada menit 90 ke atas.

Duel Real Madrid vs Manchester City juga membuka agenda semifinal Liga Champions musim ini.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X