Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mental Murid Valentino Rossi Memang Beda, Morbidelli Justru Tertantang Dengar Razgatlioglu Blak-blakan Incar Kursinya di Yamaha

By Nestri Y - Minggu, 23 April 2023 | 16:30 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, saat tampil pada MotoGP Argentina 2023, Minggu (2/4/2023)
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, saat tampil pada MotoGP Argentina 2023, Minggu (2/4/2023)

Morbidelli justru mengaku senang dengan tekanan yang diberikan dari kehadiran Razgatlioglu yang mulai diikutikan tes privat MotoGP di Jerez pada beberapa pekan lalu.

"Toprak adalah pembalap Yamaha (di WSBK), dia sudah melakukan hal luar biasa di sana," ucap Morbidelli mengawali dikutip BolaSport.com dari Crash.net.

"Kalau kita lihat lima besar di WSBK, mereka semua memang bisa punya peluang untuk masuk ke MotoGP."

"Yamaha pun menunjukkan sikap yang baik kepadanya, saya pun tahu tentang dia ikut tes privat di Jerez, dari Yamaha sendiri."

"Karena Yamaha memang selalu adil kepada semua pembalapnya. Tetapi apakah tes nya Toprak ini memberikan tekanan kepada saya? Yah, saya justru menyukai tekanan itu," kata Morbidelli.

Ancaman kehilangan tempat di Yamaha sebenarnya tidak hanya datang dari Razgatlioglu. Belakangan ada rumor soal Jorge Martin yang juga dekat dengan Yamaha, sebelum dia akhirnya menegaskan masih mengincar si Merah alias Ducati Lenovo.

Tetapi di awal tahun ini, Morbidelli mulai menunjukkan responsnya terhadap beragam rumor yang bisa merenggut kursinya di pabrikan berlogo garpu tala itu. 

Keberhasilannya finis di seri kedua Argentina setidaknya membuat Yamaha masih yakin bahwa Morbidelli masih punya potensi, terlepas dari karakter motor YZR-M1 yang 'aneh' di beberapa tahun ini.

Di sisi lain, Valentino Rossi sang mentornya sendiri sudah memberikan wanti-wanti kepada Morbidelli agar segera bangkit dan menunjukkan hasil yang lebih bagus.

Baca Juga: Rossi Ungkap Ucapannya kepada Marquez yang Mendadak Tuli Saat Sepang Clash Terjadi


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Semua Pemain Sehat, Persib Bandung Siap Curi Poin dari Asnawi dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136